Khasiat dan Manfaat Buah Jeruk Nipis (Citrus aurantifolia) Uraian tanaman : Tanaman perdu, tinggi lebih kurang 3,5 meter. Batang berkayu, bulat, berduri, warna putih kehijauan. Daun majemuk, elip atau bulat telur, pangkal membulat, ujung tumpul, tepi bergerigi, panjang 2,5-9 cm, lebar 2-5 cm, pertulangan menyirip, warna hijau. Bunga majemuk atau […]