# Web Programmer (Kode : WP)
Minimal D3 (atau mahasiswa semester akhir), diutamakan dari jurusan Informatika/Ilmu Komputer/Teknik Elektro.
Menguasai konsep dan teknik Object Oriented Programming (OOP) dengan PHP dan MySQL.
Menguasai javascript dan jquery.
Menguasai framework website seperti Codeigniter, CakePHP, dan sejenisnya.
Memahami UML, RDBMS dan tool-tool terkait.
Pernah terlibat dalam proyek pengembangan software.
Pemahaman tentang web service akan menjadi nilai tambah.
.
Kualifikasi umum :
Komunikatif, kreatif, dinamis, fast learner, hard worker, berdedikasi, jujur dan disiplin tinggi, serta memiliki kemampuan kerjasama tim yang baik.
Mampu bekerja dalam lingkungan yang kompetitif, target-based oriented dan under pressure.
.
Keuntungan berkarir di T’Lab
Kerja Profesional dalam suasana kekeluargaan
Mengekplorasi teknologi-teknologi baru secara menyenangkan
Tempat nyaman dan menyenangkan
.
Kirimkan :
Surat lamaran yang mencantumkan besarnya gaji dan benefit lain yang diinginkan.
Curriculum Vitae + Foto (ringkas dan difokuskan pada keterampilan dan pengalaman yang relevan).
Salinan ijazah, transkrip nilai, sertifikat, surat referensi dan dokumen pendukung lainnya.
Salinan identitas diri.
Contoh Karya (untuk kode WP).
Dalam bentuk file .zip dengan format nama file [Kode Posisi]–[nama Anda] ke alamat email [email protected] dengan subject email : Lamaran [Kode Posisi] – [nama Anda].
Kirimkan lamaran Anda secepatnya. Lamaran akan ditutup bila posisi sudah terisi.